A review by lavenive
Ready Player One by Ernest Cline

5.0

Baca cerita tentang game sudah biasa aku lakukan melalui webtoon, tapi baca melalui novel? Ini pertama kali! Pengalaman yang luar biasa, dengan penjelasan yang mudah dipahami dan kisah yang menegangkan. World building yang disajikan juga nggak kalah kerennya, rasanya aku seperti ikut mempunyai avatar dan mengikuti petualangan menegangkan yang dialami Wade dan lainnya.